
Nomor : 0137/BPW-KTT/VIII/2012 Kudus, Mei 2012
Perihal : Penawaran Wisata – Ziarah
Kepada Yang Terhormat,
Kepala Sekolah / Instansi Pemerintah /
Perusahaan
UP. Panitia Karya Wisata
Di t e m p a t
Salam Hormat,
Bersamaan dengan ini kami
sampaikan kepada Bapak/Ibu semua semoga
senantiasa selalu sukses dalam melaksanakan tugas dan dilindungi oleh Tuhan
YME.
Kami, Kharisma Tour adalah
salah satu biro perjalanan wisata berdomisili di kota kudus yang bersertifikat dari Dinas
Kebudayaan & Pariwisata Provinsi Jawa Tengah Nomor : 556.32 / 5701. Adapun
jasa layanan istimewa kami adalah :
1.
Wisata Nusantara
: Wisata Alam, Wisata Budaya &
Sejarah, Wisata Bahari, Wisata Agro
2. Wisata Religi
: Umroh, Haji Plus, Ziarah Wali Songo, Ziarah Wali Pitu Bali, Ziarah Jawa – Madura – Lombok
3.
Wisata Khusus : Silaturrahim ke Ponpes, Kunjungan Kerja,
KKL, Wisata Adventur, Outbound, Event Organizer dll
4.
Sewa Bus
: Seat 29 (Medium), 36, 40, 48 dan 59 (seat
2 – 2 / 2 – 3)
Sehubungan dengan hal tersebut di
atas maka apabila dari Bapak/Ibu bermaksud mengadakan acara - acara wisata, outbound kid, outbound tranning,
study tour atau ziarah, kami akan membantu memproses untuk mewujudkannya dengan penuh konsekwensi.
Disamping diatas, inilah produk andalan kami yg dalam naungan CV. KHARISMA TOUR :
1.
Kharisma Tour ( Paket atau Sewa Bus )
2.
Event Organizer, Wedding Organizer, Out bound indoor /
outdoor
3.
Trainer Of Trainning, Motivator, Pranotocoro / MC
4.
Pengurusan / perpanjangan STNK
5.
Syaima Group ( Syaima Accessories, Syaima Cell dan
Syaima Catering )
Kepuasan yang ingin dicapai
merupakan hasil nyata Bapak/Ibu memilih partner
yang baik dalam bekerja sama, dan kami berusaha menjadi yg lebih baik
atas kesungguhan tim kami.
Demikian penawaran kami, atas
perhatian dan kepercayaan yang diberikan
kami sampaikan banyak terima kasih.
Hormat Kami,
Kharisma Tour & Travel
SHOLEH SYAKUR
Pimpinan
Supported by : CV. KARTIKA SEMBILAN
(Tour & Travel, Event Organizer, Trainner Of Trainning )
Jl. Sosrokartono No. 510 Kaliputu Ph. (0291) 3332397 Kudus / HP.
085225224414
FB. Kharisma Tour e-mail : kharismatour69@yahoo.co.id
PROFIL KHARISMA
TOUR & TRAVEL
- KHARISMA TOUR bernaung di bawah CV. KARTIKA SEMBILAN yang berkantor : Jl. RM. Sosrokartono No. 510 Kaliputu Kudus Phone (0291) 3332397.
- Legalitas KHARISMA TOUR Sebagai berikut :
Ø
Notaris Oleh H. Paiman Hadinata, SH Nomor : 27 /
2007
Ø
SK. Ka. Diparbud Kab. Kudus No. : 556 / 29 / 23.01 / 2008
Ø
SK Ka. Dinbudpar Provinsi Jawa Tengah No. : 556.32 / 5701
Ø
Nomor
SIUP : 510 / 059 / 11.25 / PK /
10 / 2008
Ø
Nomor
TDP : 11.25.3.63.01045
Ø
NPWP
: 02.679.803.3-506.000
- STRUKTUR KHARISMA TOUR Sebagaimana Berikut :
Ø
Tour Manager / Pimipinan : - Sholeh Syakur, SPd
Ø
Sekretaris +
Bendahara : - Imronah
Ø
General
Marketing : - Jarwoto
- Khoirul Anam
- Qomarul Adib
Ø
Tour Leader / Pemandu :
- Tim Kharisma
- G I
P P T A
Ø
Full Timer Kantor : -
Ifda Ruchayati
CONTOH
HARGA PAKET WISATA PILIHAN
NO
|
OBYEK WISATA
|
HARGA /ORANG
|
1
|
SEMARANG
( Wonderia, Taman
Satwa Marga, Masjid Jateng )
|
@ Rp. 110.000
,-
|
2
|
KENDAL /
TIRTO ARUM ( OUTBOUND PAKET )
(Tiket Masuk, Perahu, Permainan
Lumpur, Flyimg Fox, Banteng Takashi, Spider, Drum Bergoyang, Mini Bonbin,
Taman Bermain, Fun Game )
|
@ Rp. 195.000
,-
|
3
|
KENDAL / TIRTO ARUM ( OUTBOUND REGULER )
( Tiket Masuk, Renang, Permainan
Lumpur, Outbound Kid, Sewa Lapangan )
|
@ Rp. 175.000
,-
|
4
|
KENDAL /
TIRTO ARUM ( OUTBOUND REGULER )
( Tiket Masuk, Renang, Permainan
Lumpur, Outbound Kid, Sewa Lapangan )
|
@ Rp. 150.000
,-
|
5
|
KENDAL /
TIRTO ARUM ( OUTBOUND REGULER )
( Tiket Masuk, , Permainan Lumpur,
Outbound Kid, Sewa Lapangan )
|
@ Rp. 130.000
,-
|
6
|
MAGELANG-JOGJA
|
@ Rp. 150.000
,-
|
7
|
LAMONGAN /
WBL
|
@ Rp. 250.000
,-
|
Harga di atas
dengan Fasilitas :
1.
Bus Pariwisata Ac, CD, DVD, Full Musik, Recleaning Seat
( point 2 – 4 pakai Bus alternatif : Symphoni, Nusantara, Subur Jaya, Tri
Sumber Urip, dll tinggal menyesuaikan jadwal PO
) dan ( point 5 pakai bus alternatif
: Efisien, Kawan Lama, Setia kawan, dll )
2.
Makan sekali +
Soft drink, dan snack sekali waktu berangkat
3.
Tiket obyek + areal permainan free sesuai dengan
pilihan
4.
Souvenir kaos anak untuk out bound
5.
Shoting dan kepingan CD setiap peserta
6.
Cashback ( dapat dikompromikan )
7.
Kenang – kenangan 2 jaket setiap bus ( guru pendamping
)
8.
Free 2 kursi setiap bus
9.
TL / Trainer dari Kharisma Tour
INFO LEBIH LANJUT HUBUNGI :
KHARISMA TOUR KUDUS
Jl. Sosrokartono No. 510 Phone (0291)
3332397 Kudus
Mobile : +6285 876 314 980 atau +6285 225
224 414
E-mail : kharismatour69@yahoo.co.id
FB : Facebook/kharisma tour
Tidak ada komentar:
Posting Komentar